Program Untuk Membuat Tts

 admin  
Program Untuk Membuat Tts Average ratng: 5,0/5 8196 votes
Program
  1. Jarvis Project Github

Mengisi TTS (Teka-Teki Silang/Crossword) kadang memang menyenangkan, selain juga bisa bermanfaat sebagai media pembelajaran mulai dari anak-anak sampai orang dewasa. Jika dulu membuat TTS masih manual dan cukup lama agar penyusunan katanya tepat, maka dengan kemajuan teknologi, saat ini membuat TTS terasa begitu mudah dan menyenangkan.Salah satunya dengan aplikasi EclipseCrossword, yang merupakan software pembuat TTS (Crossword) dan bisa diperoleh (download) secara gratis. Meskipun gratis, fasilitas yang diberikan cukup banyak, baik bagi kita yang dirumah sampai bagi para pemilik website/blog.Untuk membuat TTS, tinggal mengikuti langkah-langkah yang ditunjukkan.

Kita tinggal mengisikan daftar kata-kata (Word) yang akan tampil dan Pertanyaan untuk kata tersebut (Clue).

Melaksanakan evaluasi kepada siswa merupakan kewajiban bagi seorang pendidik, hal ini untuk mengetahui sejauh mana seorang siswa sudah menguasai suatu kompetensi tertentu. Evaluasi dapat dilakukan dengan banyak cara, diantaranya dengan menggunakan tes tertulis, seperti pilihan ganda atau isian singkat.Soal isian singkat akan lebih menarik bagi siswa bila dibuat dalam bentuk teka teki silang (TTS), dimana siswa akan memberikan jawaban baik mendatar atau menurun sesuai dengan pertanyaannya. Namun masalahnya untuk membuat teka teki silang tidaklah mudah, hal ini memerlukan kejelian dan ketelitian agar kata-kata yang dimasukkan dapat masuk ke dalam kotak.Sebuah aplikasi desktop bernama dapat membantu Anda langkah demi langkah didalam membuat teka-teki silang karya Anda sendiri dengan mudah dan cepat.

Jarvis Project Github

Program Untuk Membuat TtsProgram Untuk Membuat Tts

Yang menarik dari aplikasi ini adalah hasil teka-teki silangnya dapat disimpan dalam berbagai format file seperti RTF, WMF, EPS, dan juga dalam bentuk HTML dengan Javascript sehingga bisa Anda tempatkan di halaman web. Untuk membuat teka-teki silang menggunakan aplikasi ini Anda akan dipandu dengan wisaya ( wizard) sehingga prosesnya bisa lebih mudah dan terarah dengan baik, tidak ada hal yang rumit atau yang mesti dipelajari secara mendalam disini, setiap bagian akan diberikan penjelasan ringkas mengenai hal apa saja yang harus dilakukan.Proses download pada situs tersebut dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu download dan langsung install pada komputer, atau download filenya saja. Untuk pilihan pertama tentunya harus dalam kondisi terkoneksi dengan internet, untuk itu sebaiknya gunakan pilihan kedua saja atau langsung klik.Setelah di-unduh dan di install di PC, kita akan disuguhi tampilan berikut.

   Coments are closed